Chord Gitar: Air Mata Di Hari Persandinganmu - Via Vallen
Note:
versi Pakai Capo
Capo Fret 3
[ Intro ] Am F G E
F-E G Am
Am
Alangkah hancur
E
dan berkecainya hatiku
Dm
Bila ku terdengar
Am
berita perkahwinanmu
Dm
Gementar hatiku
Am
diam tak terkata
F B E
Menahan sebaknya di.. dada..
Am
Tahukah engkau
E
sesungguhnya hati ini
Dm
Masih lagi menyayangi
Am
dan merinduimu
Dm
Dan belum pun sempat
Am
ku membalut luka
F
Kau menambahkan lagi
G
kelukaan ini
Am
Sampai hatimu..
G Am
Setelah kian lama terpisah
F G Am
Kuharap akan bertemu lagi
Dm Am
Puaslah aku menunggumu
B E
Namun kau masih membisu
[ Chorus ]
F
Rupanya engkau
F C
sudah pun ada pengganti diriku
Dm Am
Patutlah kau tak pedulikanku
F E
Oh berderai air mataku
Am
mengiringi hari.. persandinganmu..
Am
Walaupun pahit
Dm
kenyataan ini
E Am
Terpaksa aku hadapi
Dm
Kenangan lalu
Am
terimbas kembali
F E Am
Terhiris hatiku
[ Interlude ] Dm Am Dm F G Am
G Am
Setelah kian lama terpisah
F G Am
Kuharap akan bertemu lagi
Dm Am
Puaslah aku menunggumu
B E
Namun kau masih membisu
[ Chorus ]
F
Rupanya engkau
F C
sudah pun ada pengganti diriku
Dm Am
Patutlah kau tak pedulikanku
F E
Oh berderai air mataku
Am
mengiringi hari.. persandinganmu..
Am
Walaupun pahit
Dm
kenyataan ini
E Am
Terpaksa aku hadapi
Dm
Kenangan lalu
Am
terimbas kembali
F E Am
Terhiris hatiku
F E Am
Kau masih ku sayang..
F E Am
Terhiris hatiku..
Berikut ini istilah-istilah yang ada di sebuah lagu/musik:
Chord/Akord adalah gabungan beberapa nada yang dibunyikan sehingga menciptakan suara harmonis. dan chord/akord dapat anda mainkan/bunyikan secara terputus-putus maupun secara bersamaan.
Chorus adalah Elemen sebuah lagu yang biasanya berisi maksud utama dari lagu tersebut.
Coda adalah akhir sebuah lagu yang lirik dan nadanya biasanya diambil dari yang sudah ada sebelumnya.
Ending adalah penutup dari sebuah lagu agar tidak berhenti secara tiba-tiba, bisa berupa bagian intro yang diulang.
Interlude adalah jembatan penghubung antar-verse yang tidak memiliki syair seperti halnya intro.
Intro adalah awal/pengantar sebuah lagu yang fungsinya untuk memberikan waktu pada penyanyi ataupun pendengar untuk mempersiapkan diri sebelum lagu benar-benar dimainkan.
Modulasi adalah perpindahan nada dasar pada suatu lagu.
Outro adalah akhir dari sebuah lagu yang hanya berisi modifikasi dari nada-nada sebelumnya.
Reff adalah pengulangan dari sebuah chorus yang lebih sederhana.
Verse adalah pengantar sebuah lagu sebelum masuk pada bagian chorus yang berisi kalimat pembuka sebuah lagu.