31/07/21

AMI Awards 2002

Anugerah Musik Indonesia 2002 (dikenal pula sebagai AMI Sharp Awards 2002) adalah rangkaian penghargaan musik Indonesia, Anugerah Musik Indonesia untuk yang keenam kalinya untuk dedikasi dan kinerja insan musik saat itu. Malam puncak penghargaan ini diadakan pada tanggal 6 September 2002 di Hotel Mulia Jakarta atas kerjasama Yayasan Anugerah Musik Indonesia, RCTI dan perusahaan elektronik asal Jepang, Sharp. Acara ini dipandu oleh Tantowi Yahya dan Titi DJ serta disiarkan langsung stasiun televisi RCTI.

Daftar pemenang

Bidang Umum

  • Pencipta Lagu Terbaik - Terbaik : Anto Hoed & Melly Goeslaw - "Ada Apa Dengan Cinta" Melly Goeslaw & Erick Tonton Video KLip
  • Album Terbaik - Terbaik : "07 Des" Sheila on 7 Tonton Video KLip
  • Pendatang Baru Terbaik - Terbaik : Alam "Mbah Dukun" Tonton Video KLip

Bidang Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Rossa "Kini" Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Ari Lasso "Penjaga Hati" Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Dewa "Pupus" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Anto Hoed & Melly Goeslaw - "Ada Apa Dengan Cinta" Melly Goeslaw & Erick
  • Album Terbaik : "07 Des" Sheila On 7

Bidang Pop Alternatif

Bidang Dangdut

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Ikke Nurjanah "Selalu Milikmu" Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Meggi Z "You" Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Manis Manja Group "Jangan Menggoda" Tonton Video KLip
  • Artis Solo Wanita/Pria Dangdut Kontemporer Terbaik : Alam "Embah Dukun"
  • Pencipta Lagu Dangdut/ Dangdut Kontemporer Terbaik : Endang Kurnia - "Embah Dukun" (Alam)
  • Album Terbaik : "Selalu Milikmu" Ikke Nurjanah
  • Album Dangdut Kontemporer Terbaik : King of Metal Dhank Dut - Alam

Bidang Rock

Bidang Rhythm & Blues

  • Artis Solo Wanita/Pria Terbaik : Andien "Sahabat Setia" Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : T-Five "Kau" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Jerry & Rizal - "Kau" T-Five
  • Album Terbaik : T-Five - T-Five

Bidang Balada/Country

  • Artis Solo Wanita/Pria/Duo/Group/Kolaborasi Terbaik : Iwan Fals "Kupu-Kupu Hitam Putih" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Iwan Fals "Kupu Kupu Hitam Putih"
  • Album Terbaik : "Suara Hati" Iwan Fals Tonton Video KLip

Bidang Dance/Rap/Hiphop/House Music

  • Pencipta Lagu Terbaik : Melly Goeslaw - "Hanya Memuji" Shanty & Marcell Tonton Video KLip

Bidang Latin

Bidang Jazz/Jazz Kontemporer

Bidang Lagu Tradisional/Daerah

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Didi Kempot "Kalung Emas" Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Kalung Emas - Didi Kempot

Bidang Lagu Anak-Anak

  • Artis Solo Pria/Wanita Anak-Anak Terbaik : Natasha "Bunda" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Azis MS - "Ea Eo" Joshua Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Natasha - Natasha

Bidang Instrumentalia

  • Produser/Penata Musik Terbaik : Dadang S Manaf - "Selekta Pop" Clubeighties Tonton Video KLip

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser/Distributor Rekaman Terbaik : Sony Music Entertainment Indonesia - "07 Des" Sheila On 7
  • Tim Produksi Suara Terbaik : Stephan Santoso - "Seberapa Pantas" Sheila On 7 Tonton Video KLip
  • PPerancang Grafis Terbaik : Tepan Kobain - "Cintailah Cinta" Dewa Tonton Video KLip

Penghargaan Khusus

  • Penghargaan Khusus : Enteng Tanamal & Sadikin Zuchra untuk dedikasinya dalam khazanah musik Indonesia.
  • Legend Award : Rhoma Irama sebagai Penyanyi Dangdut legendaris dengan spirit Dangdut Rock.
Original Post : Wikipedia

29/07/21

AMI Awards 2012


 

AMI Awards 2012 adalah rangkaian penghargaan musik Indonesia, Anugerah Musik Indonesia untuk yang kelima belas kalinya, yang diadakan pada tanggal 4 Juli 2012 di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, atas kerjasama Yayasan Anugerah Musik Indonesia dan RCTI. Gelaran tahun ini mengambil tema Dedikasi Untuk Musik Indonesia yang ditujukan pada para pemusik dan pelaku industri musik yang telah memberikan dedikasinya. Pada tahun ini para pendatang baru juga turut memeriahkan beberapa nominasi dan bersaing dengan musisi lama..

Daftar Pemenang AMI Awards 2012

Bidang Pop Pemenang Klip Video
Artis Solo Wanita Terbaik Agnes Monica - Paralyzed Tonton disini
Artis Solo Pria Terbaik Afgan - Panah Asmara Tonton disini
Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik Geisha - Cinta & Benci Tonton disini
Lagu Terbaik Panah Asmara (Afgan) Tonton disini
Produser/Penata Musik Terbaik Andi Rianto - Mau Dibawa Ke Mana (Marcell Siahaan) Tonton disini
Album Terbaik Find the Way - Sandhy Sondoro Tonton disini
Bidang Rock Pemenang Klip Video
Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik Kotak - Tendangan dari Langit Tonton disini
Album Terbaik Gugun Blues Shelter - Satu Untuk Berbagi Tonton disini
Bidang Jazz Pemenang Klip Video
Vokal Solo/Duo/Grup Terbaik Ten2Five - Lir Ilir Tonton disini
Instrumental Solo/Duo/Grup Terbaik Evergreen
Album Terbaik LLW - Love Life Wisdom Tonton disini
Bidang Kroncong Pemenang Klip Video
Artis Solo Pria/Wanita Terbaik Sundari Soekotjo - Taman Sari Tonton disini
Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik TTM & Mus Mulyadi - Rek Ayo Rek Tonton disini
Pencipta Lagu Terbaik Koko Thole - Taman Sari (Sundari Soekotjo) Tonton disini
Produser/Penata Musik Terbaik Koko Thole - Taman Sari
Bidang Dangdut Pemenang Klip Video
Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik Ikke Nurjanah
Bidang Dangdut Kontemporer Pemenang Klip Video
Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik Ikke Nurjanah - Anakku Tonton disini
Artis Solo Wanita Terbaik Ira Swara - Wanita Idaman Lain Tonton disini
Artis Solo Pria Terbaik Rhoma Irama - Ukhuwah Tonton disini
Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik Ridho Rhoma & Sonet 2 Band - Haruskah Berakhir Tonton disini
Pencipta Lagu Terbaik Rhoma Irama – Haruskah Berakhir
Produser/Penata Musik Terbaik Ridho Rhoma & Sonet 2 Band - Haruskah Berakhir
Bidang Alternative Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Twentyfirst Night - Selamanya Indonesia Tonton disini
Bidang R&B Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Gading Marten & Killing Me Inside - Biarlah Tonton disini
Bidang Rap/Hip Hop Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Yuni Shara & Iwa K - Aku Jadi Bingung Tonton disini
Bidang Dance/Electronic Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik XO-IX - Cukuplah Sudah Tonton disini
Bidang Reggae/Ska/Dub Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Tony Q Rastafara - Kong Kali Kong Tonton disini
Bidang Original Soundtrack Film Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Ensembel Anak-Anak Laskar Pelangi - Anak Pelangi Tonton disini
Bidang Vocal Group Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Cherrybelle - Dilema Tonton disini
Bidang Lagu Komedi/Parodi/Humor Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Doel Sumbang - Salamalekum Bro Tonton disini
Bidang Campursari Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Mamie Marsudi - Ngelamuning Hati Tonton disini
Bidang Lagu Berbahasa Daerah Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Ten 2 Five - Lir-Ilir Tonton disini
Bidang Kolaborasi Pemenang Klip Video
Karya Produksi Terbaik Rossa &amp Broery Marantika - Jangan Ada Dusta Diantara Kita Tonton disini
Bidang Anak-Anak Pemenang Klip Video
Artis Solo Perempuan Terbaik Nabila - Indahnya Kebersamaan
Artis Solo Laki-Laki Terbaik Umay - Pesta Sekolah Tonton disini
Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik Ensembel Anak-Anak Laskar Pelangi - Anak Pelangi Tonton disini
Pencipta Lagu Terbaik Erwin Gutawa & Mira Lesmana - Anak Pelangi
Produser/Penata Musik Terbaik Erwin Gutawa - Sahabat Alam
Bidang # Pemenang Klip Video
Produser Album Rekaman Terbaik Musica Studios – Meraih Bintang (Geisha) Tonton disini
Tim Produksi Suara Terbaik Eko Sulistyo - Panah Asmara (Afgan) Tonton disini
Perancang Grafik Desain Terbaik Rizki Ranadireksa – Raisa (Serba Salah) Tonton disini
Bidang Terbaik-Terbaik Pemenang Klip Video
Pendatang Baru Terbaik-Terbaik Raisa - Serba Salah Tonton disini
Album Terbaik-Terbaik Geisha - Meraih Bintang Tonton disini
Karya Produksi Terbaik-Terbaik Agnes Monica - Rindu Tonton disini

Original Post : Wikipedia

AMI Awards 2011


AMI Awards 2011 adalah rangkaian penghargaan musik Indonesia, Anugerah Musik Indonesia, yang akan diadakan pada tanggal 6 Juli 2011 di Jakarta untuk keempat belas kalinya. Pada tahun ini, diberikan 46 kstegori bagi insan musik tanah air yang terdiri atas beberapa bidang. Selain nominasi yang diberikan seperti tahun sebelumnya, tahun ini juga akan diberikan kategori Pop Trendy, di mana kategori ini adalah pemekaran dari kategori Pop yang sudah ada.

Daftar pemenang

Bidang Umum

Bidang Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Agnes Monica - Karena Ku Sanggup
  • Artis Solo Pria Terbaik : Sandhy Sondoro - Bunga Mimpi Tonton Video KLip
  • Artis Solo Wanita Trendy/Melayu Terbaik : Nindy - Katakan Sejujurnya Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Kotak - Pelan-Pelan Saja Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Parlian Burman Siburian & Cynthia Dewi Bayu Wardani - Pelan-Pelan Saja (Kotak)
  • Album Terbaik : "Winning 11" - Yovie & Nuno Tonton Video KLip

Bidang Rock

Bidang Jazz

  • Artis vokal Terbaik : Syaharani & Queen Fireworks – Sayang Sayang Sayang Tonton Video KLip
  • Artis instrumentalia Terbaik : Java Jazz - Exit Pedmit Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Sandhy Sondoro - Sandhy Sondoro "Malam Biru (Kasihku)" Tonton Video KLip

Bidang Dangdut

  • Artis Solo Pria/Wanita Terbaik : Evie Tamala – Akhir Sebuah Cerita Tonton Video KLip
  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : 3 Kembang - Kegagalan Cinta Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Evie Tamala & Friez Arsudi - Akhir Sebuah Cerita
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Evie Tamala & Friez Arsudi - Akhir Sebuah Cerita

Bidang Dangdut Kontemporer

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Erie Suzan - Tak Dapat Menunggu Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Beniqno – Pujaan Hati Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Cici Faramida & Siti Rahmawati - Cinta Dibuat-Buat (Cici Faramida) Tonton Video KLip
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Cici Faramida & Siti Rahmawati - Cinta Dibuat-Buat

Bidang Anak-Anak

  • Artis Solo Perempuan Terbaik : Audy - Liburan Tonton Video KLip
  • Artis Solo Laki-Laki Terbaik : Umay - Jagoan Sejati Tonton Video KLip
  • Artis Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Fortunate Kids - Menanam Jagung
  • Pencipta Lagu Terbaik : Elfa Seicioria & Vera Syl - Mama Aku Ingin Pulang
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Elfa Seicioria - Burung Berkicau
  • Album Terbaik : Umay - "SKJ" Umay Tonton Video KLip

Bidang Alternative

Bidang R&B

Bidang Rap/Hip Hop

  • Karya Produksi Terbaik : Bondan Prakosa & Fade2Black – Ya Sudahlah Tonton Video KLip

Bidang Dance/Dance Electronic

Bidang Reggae/Ska/Dub

Bidang World Music

Bidang Kroncong/Kroncong Komtemporer/Langgam/Stambul Terbaik

  • Karya Produksi Terbaik : Sundari Soektjo - Lgm. Gunung Batur

Bidang Dangdut Melayu

Bidang Lagu Berbahasa Daerah Dangdut

Bidang House Music

Bidang Lagu Berbahasa Daerah

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser Album Rekaman Terbaik : Warner Music Indonesia - Energi (Kotak)
  • Perancang Grafis Desain Terbaik : Handy X - Killing Me Inside "Biarlah" Tonton Video KLip
  • Tim Produksi Suara Terbaik : Tommy Oetomo - Karena Ku Sanggup (Agnes Monica)
  • Karya Kolaborasi Terbaik : Titi DJ & Diana Nasution - Jangan Biarkan Tonton Video KLip

Bidang Terbaik-Terbaik

  • Pendatang Baru Terbaik : Sandhy Sondoro
  • Album Terbaik : Energi - Kotak
  • Karya Produksi Terbaik : Karena Ku Sanggup (Agnes Monica) - Pt. Aquarius Musikindo
Original Post : Wikipedia

AMI Awards 2010

AMI Awards 2010 adalah ajang AMI Awards yang ke-13 yang diadakan di JITEC, Mangga Dua Square, Jakarta Utara pada tanggal 9 Juni 2010.[1] AMI Awards merupakan penghargaan bagi insan pertelevisian yang diadakan rutin sejak tahun 1997.

Daftar pemenang

Bidang Umum

Bidang Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Agnes Monica - Teruskanlah Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Anang - Separuh Jiwaku Pergi Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : D'Masiv - Jangan Menyerah Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Rian Ekky Pradipta - "Jangan Menyerah" (D'Masiv)
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Erwin Gutawa - "Simfoni Yang Indah" (Once) Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Sacredly Agnezious - Agnes Monica Tonton Video KLip

Bidang Rock

Bidang Jazz

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Elfa's Singers & Andien - Pesta Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Balawan - Asal Kau Mau Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Perjalanan 30th Karier Sing The Best - Elfa's Singers

Bidang Dangdut

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Iis Dahlia - Ajarkan Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Irenk Mas Habi - "Ajarkan" (Iis Dahlia)
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Supri - "Ajarkan" (Iis Dahlia)
  • Album Terbaik : "Cinta Terindah" - Ine Sinthia Tonton Video KLip

Bidang Dangdut Kontemporer

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Uut Permatasari - Selalu Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Ukat S - "Selalu" (Uut Permatasari)
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Ukat S - "Selalu" (Uut Permatasari)
  • Album Terbaik : Dangdut - Ria Amelia "Gempa Di Ranah Minang Pop" Tonton Video KLip

Bidang Anak-Anak

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Idola cilik 2 - Bintang Yang Bersinar Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Ahmad Dhani - "Superman" (The Lucky Laki) Tonton Video KLip
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Ahmad Dhani - "Superman" (The Lucky Laki)
  • Album Terbaik : "Kasih Ibu" - Trio Bintang Tonton Video KLip

Bidang Alternatif

Bidang R&B

Bidang Rap/Hiphop

  • Karya Produksi Terbaik : "Selendang Rocker" - Candil Feat Saykoji "Senandung Rindu" Tonton Video KLip

Bidang House Music

Bidang Reggae

Bidang Original Soundtrack

Bidang Lagu Berbahasa Daerah Dangdut

Bidang World Music

  • Karya Produksi Terbaik : Tompi - Let me take your heart (Sin Lahe Laheu) Tonton Video KLip

Bidang Lagu Berbahasa Daerah

Bidang Kolaborasi

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser Album Rekaman Terbaik : Trinity Optima Productions - Separuh Jiwaku Pergi (Anang) Tonton Video KLip
  • Tim Produksi Suara Terbaik : Stephan Santoso - Sang Pemimpi (Gigi) Tonton Video KLip
  • Perancang Grafis Terbaik : Bailan Panjaitan - Gemini (Sherina) Tonton Video KLip

Bidang Khusus

  • Piala Khusus Lifetime Achievement : Guruh Soekarno Putra
Original Post : Wikipedia

AMI Awards 2009

AMI Awards 2009 adalah ajang AMI Awards yang ke-12 yang diadakan di Balai Sarbini pada tanggal 24 April 2009. AMI Awards merupakan penghargaan bagi insan pertelevisian yang diadakan rutin sejak tahun 1997.

Daftar pemenang

Bidang Umum

Bidang Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Agnes Monica - Matahariku Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Afgan Syah Reza - Pencari JalanMu Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Kerispatih - Semua Tentang Cinta Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Giring Ganesha, Randy Danistha, Andi Ariel Harsya, Muhammad Ramadista, Adri Prakasa, Muhammad Andro - "Laskar Pelangi" (Nidji)
  • Produser/Penata MusikTterbaik : Parlian Burman Siburina - "Bete" (Dewiq ft Ipang) Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : P.U.S.P.A - ST12 Tonton Video KLip

Bidang Rock

Bidang Jazz

Bidang Dangdut

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Liza Natalia - Pasukan Joget Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Mansyur S - Pilih Yang Mana
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Liliek MS - Cape Deh...!
  • Album Terbaik : "Pasukan Joget" Liza Natalia

Bidang Dangdut Kontemporer

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Ridho Rhoma & Sonet 2 Band - Menunggu Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Ukat S - "Takkan Kubiarkan" Uut Permatasari Tonton Video KLip
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Ridho Rhoma & Sonet 2 Band - Menunggu
  • Album Terbaik : "Takkan Kubiarkan" Uut Permatasari

Bidang Lagu Anak-Anak

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Idola Cilik All Artist - Idola Cilik
  • Pencipta Lagu Terbaik : Diydi & Deva - Idola Cilik
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Oni Krisnerwinto - Idola Cilik

Bidang World Music/Instrumental

Bidang Keroncong/Keroncong Kontemporer

Bidang Melayu

Bidang Rhythm & Blues

Bidang Dance/Electronic

Bidang Lagu Berbahasa Daerah

  • Karya Produksi Terbaik : Koko Thole - Gandrung

Bidang Kolaborasi

Bidang Alternatif

Bidang Rap

Bidang Reggae

Bidang Lagu Berbahasa Daerah Dangdut

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser Album Rekaman Terbaik : Sony BMG - The Special One (Yovie & Nuno)
  • Tim Produksi Suara Terbaik : Parlin Burman Siburian - "Bete" (Dewiq & Ipank)
  • Perancang Grafis Terbaik : NLG Studio - Rectoverso (Dewi Lestari)

Bidang Khusus

  • Lifetime Achievement : Godbless
  • RBT : Dengan Nafasmu (Ungu)
Original Post : Wikipedia

AMI Awards 2008


AMI Awards 2008 adalah penyelenggaraan penghargaan musik tertinggi di Indonesia untuk kesebelas kalinya, yang bertempat di Istora Senayan, Jakarta pada tanggal 15 April 2008. Dengan bertemakan "Save Our Music", ajang yang pada tahun ini dibawakan oleh Daniel Mananta dan Luna Maya akan memberikan penghargaan bagi insan musik dari berbagai jenis aliran musik.

Daftar pemenang

Bidang Umum (Terbaik)

  • Karya Produksi Terbaik - Terbaik : Ungu – Andai Ku Tahu Tonton Video KLip
  • Album Terbaik - Terbaik : "Kembang Perawan" - Gita Gutawa Tonton Video KLip
  • Pendatang Baru Terbaik - Terbaik : Gita Gutawa

Bidang Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Rossa - Ayat-Ayat Cinta Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Ari Lasso - Cinta Terakhir Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Ungu - Kekasih Gelapku Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Dewa Budjana & Armand Maulana - Gigi "11 Januari" Tonton Video KLip
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Thomas Ramdhan, Armand Maulana, & Gusti Hendy - Gigi "11 Januari"
  • Album Terbaik : "SurgaMu" - Ungu Tonton Video KLip

Bidang Rock

Bidang Jazz

Bidang Anak-anak

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Erza Firerza - Onde-Onde
  • Pencipta Lagu Terbaik : Kak Hen - Aku Anak Pintar (Oya, Mikha, Monique, Hilmi Indi) Tonton Video KLip
  • Produser/Penata Musik Lagu Terbaik : Kak Nunuk - Aku Anak Pintar (Oya, Mikha, Monique, Hilmi Indi)
  • Album Terbaik : Lagu Taman Kanak-kanak Vol.II - Kak Nunuk & Artis Cilik GNP

Bidang Kolaborasi

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Ari Lasso & Bunga Citra Lestari - Aku dan Dirimu Tonton Video KLip

Bidang R&B

Bidang Rap

  • Karya Produksi Terbaik : Bondan Prakoso & Fade2Black - Kroncong Protol Tonton Video KLip

Bidang Dance/Electronic

  • Karya Produksi Terbaik : Melly Goeslaw & BBB - Let’s Dance Together Tonton Video KLip

Bidang Reggae

Bidang Lagu Berbahasa Daerah

Bidang Alternative

Bidang Progresif

Bidang World Music

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser Album Rekaman Terbaik : Sony BMG - Kembang Perawan (Gita Gutawa)
  • Tim Produksi Suara Terbaik : Stephan Santoso - 11 Januari (Gigi)
  • Perancang Grafis Terbaik : Agustinus Supredo - Don't Make Me Sad (Letto) Tonton Video KLip
Original Post : Wikipedia

AMI Dangdut Awards 2007

AMI Dangdut Awards 2007 adalah acara penghargaan Anugerah Musik Indonesia, sebuah ajang penghargaan tertinggi bagi insan musik di Indonesia yang dikhususkan untuk insan-insan musik dangdut Indonesia. Perhelatan AMI Dangdut Awards 2007 diadakan di Teater Tanah Airku, Taman Mini Indonesia Indah pada tanggal 23 Desember 2007 yang dipandu oleh Eko Patrio dan Okky Lukman serta disiarkan oleh TPI. Penghargaan ini diadakan oleh Yayasan Anugerah Musik Indonesia bekerja sama dengan Persatuan Artis Musik Melayu Dangdut Indonesia (PAMMI) di saat Yayasan AMI tidak menyelenggarakan penghargaan utamanya, Anugerah Musik Indonesia pada tahun 2007.

Daftar pemenang

Bidang Terbaik-Terbaik

  • Artis Solo Wanita/Pria/Duo/Group Pendatang Baru Terbaik-Terbaik : Rere Reina - Cinta Dikepergianmu Tonton Video KLip
  • Artis Solo Wanita/Pria/Duo/Group Terbaik-Terbaik : Evie Tamala – Indahnya Tonton Video KLip
  • Lagu & Pencipta lagu Terbaik-Terbaik : Uut Permatasari - Dewi Malam Tonton Video KLip
  • Artis Penyanyi & Produser Album Rekaman Terbaik-Terbaik : Blackboard-EMI Music Indonesia - "Indahnya" Evie Tamala

Bidang Dangdut Konvensional

  • Artis Solo Wanita/Pria Terbaik : Evie Tamala – Indahnya
  • Pencipta Lagu Terbaik : Evie Tamala - Indahnya
  • Album Terbaik : Indahnya - Evie Tamala
  • Penata Musik Terbaik : Hendro Saky & A. Rafiq - "Minta Kawin" Nelly Agustin Tonton Video KLip

Bidang Dangdut Kontemporer

  • Kategori Artis Solo Wanita/Pria Terbaik : Titi kamal - Jablai Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : H. Ukat. S - "Dewi Malam" Uut Permatasari
  • Album Terbaik : Rumah Mertua - Nita Thalia Tonton Video KLip
  • Penata Musik Terbaik : Hendro Saky - "Rumah Mertua" Nita Thalia

Bidang Dangdut Berbahasa Daerah

  • Artis Solo Wanita/Pria Terbaik : Dede S - Kucing Garong Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : "Album Jawa" – "Siji Wae Loyo" Ine Sinthya & Herman Anggita Tonton Video KLip

Bidang Penunjang Produksi

  • Kategori Produser Album Rekaman Terbaik : Blackboard-EMI Music Indonesia - "Indahnya" Evie Tamala
Original Post : Wikipedia

AMI Awards 2006


Anugerah Musik Indonesia ke-10 yang diberikan oleh Yayasan Anugerah Musik Indonesia untuk dedikasi dan kinerja insan musik saat itu dengan tema "Selera Satu Dekade" yang digelar pada 20 Desember 2006, bertempat di Plenary Hall Jakarta Convention Center dan disiarkan secara langsung oleh TVRI, RCTI, Global TV dan TPI.

Daftar pemenang

Best of The Best

  • Karya Produksi Terbaik - Terbaik : Ratu - Teman Tapi Mesra Tonton Video KLip
  • Album Terbaik - Terbaik : Samsons - Naluri Lelaki Tonton Video KLip
  • Pendatang Baru Terbaik - Terbaik : Samsons

Bidang Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Agnes Monica - Tanpa Kekasihku Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Once - Dealova Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Samsons - Kenangan Terindah Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Opick - "Dealova" (Once)
  • Produser/Penata Musik Pop Terbaik : Erwin Gutawa - "Tanpa Kekasihku" (Agnes Monica)
  • Album Pop Terbaik : Naluri Lelaki - Samsons

Bidang Rock

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Dewa - Laskar Cinta Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Republik Cinta - Dewa

Bidang Dangdut

  • Artis Terbaik : Vety Vera - Suratan Cintaku Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Ine Sinthya & Herman Anggita - Cinta Berkabut Tabu Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Fazal Dath - My Darling (Rieka & Fazal Dath) Tonton Video KLip
  • Penata Musik Terbaik : Anshori Akbar - Suratan Cintaku (Vety Vera)
  • Album Terbaik : Dangdut Exclusive - Lia Danada

Bidang Dangdut Kontemporer

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Inul Daratista - Mau Dong Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Fazal Dath - Mimpi Manis (Rieka) Tonton Video KLip
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Arief Iskandar - Jangan Buang Waktuku (Erie Suzan) Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Mimpi Manis - Rieka

Bidang Lagu Anak-Anak

  • Artis Solo Perempuan/Laki-Laki Terbaik : Alika - Sahabat Tersayang Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Tisha, Ivan, Nadim, Chikita & Kanya
  • Pencipta Lagu Terbaik : Agus - Bunda (Talita)
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Elfa Secioria - Sahabat Tersayang (Alika) Tonton Video KLip

Bidang Alternatif

  • Karya Produksi Terbaik : The Upstairs - Terekam (Tak Pernah Mati) Tonton Video KLip

Bidang Jazz

Bidang R&B

Bidang Rap

Bidang Dance/Electronic

Bidang Kolaborasi

Bidang Lagu Berlirik Inggris

  • Karya Produksi Terbaik : Glenn Fredly & Dewi Sandra - When I Fall in Love Tonton Video KLip

Bidang Lagu Berbahasa Daerah

Bidang Lagu Tradisional

Bidang Melayu

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser Album Rekaman Terbaik : Sony Music BMG - "Bass Heros"
  • Tim Produksi Suara Terbaik : Adhy Permana - "When I Fall in Love" (Glenn Fredly & Dewi Sandra)
  • Perancang Grafis Terbaik : Lesin Design - Whaddup A ?! (Agnes Monica - Ku Disini) Tonton Video KLip
Original Post : Wikipedia

AMI Awards 2005

Anugerah Musik Indonesia 2005 adalah pergelaran ke-9 Anugerah Musik Indonesia, sebuah ajang penghargaan tertinggi bagi insan musik di Indonesia. Perhelatan AMI kali ini diadakan di Jakarta Convention Center pada tanggal 18 November 2005.

Daftar pemenang

Bidang Umum

  • Karya Produksi Terbaik - Terbaik : Peterpan "Bintang Di Surga" Link Video Klip
  • Album Terbaik - Terbaik : "Bintang Di Surga" Peterpan
  • Pendatang Baru Terbaik - Terbaik : Ello "Pergi Untuk Kembali" Link Video Klip

Bidang Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Rossa "Aku Bukan Untukmu" Link Video Klip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Glenn Fredly "Sedih Tak Berujung" Link Video Klip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Peterpan "Ada Apa Denganmu" Link Video Klip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Nazriel Irham - "Ada Apa Denganmu" (Peterpan)
  • Album Terbaik : Ello - Ello

Bidang Alternatif Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Shanty "Mencari Cinta Sejati" Link Video Klip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Ari Lasso "Mengejar Matahari" Link Video Klip
  • Duo/Kolaborasi/Grup Terbaik : Peterpan "Ku Katakan Dengan Indah" Link Video Klip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Piyu - Padi "Menanti sebuah Jawaban" Link Video Klip
  • Album Terbaik : "Bintang di Surga" Peterpan

Bidang Dangdut Konvensional

  • Artis Solo Wanita Terbaik Terbaik : Elvy Sukaesih "Lonceng Tengah Malam" Link Video Klip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Meggi Z. "Sri Kapan Kau Kembali? (Minggat)" Link Video Klip
  • Duo/Grup Terbaik : KDI All-Star "Hujan Malam Minggu" Link Video Klip
  • Pencipta Lagu Dangdut Terbaik : Muchtar B. - Elvy Sukaesih "Lonceng Tengah Malam" Link Video Klip
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Ansori Akbar - "Hujan Malam Minggu" (KDI All-Star)

Bidang Dangdut Kontemporer

  • Artis Solo Wanita/Pria Terbaik : Siti "Bertaruh Rindu" Link Video Klip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Mas Boy Yudhistira - Siti "Bertaruh Rindu" (Siti)
  • Penata Musik Terbaik : Ansori Akbar - Siti "Bertaruh Rindu" - (Siti)
  • Album Terbaik : "Dangdut Gaul" Denada Link Video Klip

Bidang Rock

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Erwin Gutawa & Andi "Manis dan Sayang" Link Video Klip
  • Album Terbaik : "Rocker Juga Manusia" Seurieus Link Video Klip

Bidang Lagu Berlirik Inggris

Bidang Lagu Anak-Anak

Bidang R&B

  • Karya Produksi Terbaik : "Pergi untuk Kembali" - Ello

Bidang Progressive Rock

Bidang Keroncong

  • Karya Produksi Terbaik: Hety Koes Endang "Kisah Kasih di Sekolah" Link Video Klip

Bidang Rap/Hiphop

Bidang Melayu

Bidang Kolaborasi

  • Karya Produksi Terbaik : Erwin Gutawa & Ruth Sahanaya "Andaikan Kau Datang" Link Video Klip

Bidang Lagu Berbahasa Daerah

  • Karya Produksi Terbaik : Uut Permatasari "Putri Panggung" Link Video Klip

Bidang Lagu Tradisional

  • Karya Produksi Terbaik : Favorite Group "Diskum"

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser Album Rekaman Terbaik : Sony Music BMG - Erwin Gutawa Salut to Koes Bersaudara/Plus
  • Tim Produksi Suara Terbaik : Stephan Santoso - "Rumah Kita" Link Video Klip
  • Percancang Grafis Terbaik : Thovfa CB - "Bintang Di Surga" (Peterpan)

Penghargaan khusus

  • Lifetime Achievement Award : Chrisye
  • Legend Award : Koes Plus
Original Post : Wikipedia

AMI Awards 2004

Anugerah Musik Indonesia 2003 adalah pergelaran ke-7 Anugerah Musik Indonesia, sebuah ajang penghargaan tertinggi bagi insan musik di Indonesia. Perhelatan AMI kali ini diadakan di Jakarta Convention Center pada tanggal 3 Oktober 2003. Acara ini disiarkan langsung melalui stasiun televisi SCTV.

Daftar pemenang

Bidang Umum

Bidang Pop

Bidang Rock

Bidang Dangdut

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Inul Daratista "Goyang Inul" Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Denny Malik "Yang Kurindu" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Endang Kurnia - "Goyang Inul" (Inul Daratista)
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Endang Kurnia & Margo Sastra - Goyang Inul (Inul Daratista)
  • Album Terbaik : "Goyang Inul" Inul Daratista

Bidang Jazz/Jazz Kontemporer

  • Artis Solo/Duo/Group/Kolaborasi Terbaik : "Mimpi & Rumah Ke-7" Indra Lesmana Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Indra Lesmana & Tia Tobing "Mimpi & Rumah Ke-7"
  • Produser/Penata Musik Terbaik : Indra Lesmana "Mimpi & Rumah Ke-7"
  • Album Terbaik : Trance/Mission - SimakDialog Tonton Video KLip

Bidang Lagu Anak-Anak

  • Artis Solo/Duo/Group/Kolaborasi Terbaik : Tasya "Istana Pizza" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Seli T Pontoh & Dian HP - "Istana Pizza" (Tasya)
  • Penata Musik Terbaik : Dian HP - "Istana Pizza" (Tasya)
  • Album Terbaik : Istana Pizza - Tasya

Bidang R&B

  • Karya Produksi Terbaik : Reza Artamevia - Kau Yang Kumau

Bidang Rap/Hiphop

Bidang Dance/Elektronik

Bidang World Music

Bidang Reggae/Ska

Bidang Tradisional

Bidang Original Soundtrack

  • Karya Produksi Terbaik : Astrid - "Ratu Cahaya" (OST Tusuk Jelangkung) Tonton Video KLip

Bidang Hip Metal/Metal

Bidang Musik Video

  • Musik Video Terbaik : Dimas Djayaningrat - "Hitam" (Padi)

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser Album Rekaman Terbaik : Sony Music Entertainment Indonesia - Save My Soul (Padi)

Tim Produksi Suara Terbaik

  • Musik Video Terbaik : Dimas Djayaningrat - "Hitam" (Padi)

Bidang Penunjang Produksi

Bidang Khusus

  • Special Legend Award : Iwan Fals
  • Lifetime Achievement Award : A. T. Mahmud
Original Post : Wikipedia