31/07/21

AMI Awards 2002

Anugerah Musik Indonesia 2002 (dikenal pula sebagai AMI Sharp Awards 2002) adalah rangkaian penghargaan musik Indonesia, Anugerah Musik Indonesia untuk yang keenam kalinya untuk dedikasi dan kinerja insan musik saat itu. Malam puncak penghargaan ini diadakan pada tanggal 6 September 2002 di Hotel Mulia Jakarta atas kerjasama Yayasan Anugerah Musik Indonesia, RCTI dan perusahaan elektronik asal Jepang, Sharp. Acara ini dipandu oleh Tantowi Yahya dan Titi DJ serta disiarkan langsung stasiun televisi RCTI.

Daftar pemenang

Bidang Umum

  • Pencipta Lagu Terbaik - Terbaik : Anto Hoed & Melly Goeslaw - "Ada Apa Dengan Cinta" Melly Goeslaw & Erick Tonton Video KLip
  • Album Terbaik - Terbaik : "07 Des" Sheila on 7 Tonton Video KLip
  • Pendatang Baru Terbaik - Terbaik : Alam "Mbah Dukun" Tonton Video KLip

Bidang Pop

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Rossa "Kini" Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Ari Lasso "Penjaga Hati" Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Dewa "Pupus" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Anto Hoed & Melly Goeslaw - "Ada Apa Dengan Cinta" Melly Goeslaw & Erick
  • Album Terbaik : "07 Des" Sheila On 7

Bidang Pop Alternatif

Bidang Dangdut

  • Artis Solo Wanita Terbaik : Ikke Nurjanah "Selalu Milikmu" Tonton Video KLip
  • Artis Solo Pria Terbaik : Meggi Z "You" Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Manis Manja Group "Jangan Menggoda" Tonton Video KLip
  • Artis Solo Wanita/Pria Dangdut Kontemporer Terbaik : Alam "Embah Dukun"
  • Pencipta Lagu Dangdut/ Dangdut Kontemporer Terbaik : Endang Kurnia - "Embah Dukun" (Alam)
  • Album Terbaik : "Selalu Milikmu" Ikke Nurjanah
  • Album Dangdut Kontemporer Terbaik : King of Metal Dhank Dut - Alam

Bidang Rock

Bidang Rhythm & Blues

  • Artis Solo Wanita/Pria Terbaik : Andien "Sahabat Setia" Tonton Video KLip
  • Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : T-Five "Kau" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Jerry & Rizal - "Kau" T-Five
  • Album Terbaik : T-Five - T-Five

Bidang Balada/Country

  • Artis Solo Wanita/Pria/Duo/Group/Kolaborasi Terbaik : Iwan Fals "Kupu-Kupu Hitam Putih" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Iwan Fals "Kupu Kupu Hitam Putih"
  • Album Terbaik : "Suara Hati" Iwan Fals Tonton Video KLip

Bidang Dance/Rap/Hiphop/House Music

  • Pencipta Lagu Terbaik : Melly Goeslaw - "Hanya Memuji" Shanty & Marcell Tonton Video KLip

Bidang Latin

Bidang Jazz/Jazz Kontemporer

Bidang Lagu Tradisional/Daerah

  • Artis Solo/Duo/Grup/Kolaborasi Terbaik : Didi Kempot "Kalung Emas" Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Kalung Emas - Didi Kempot

Bidang Lagu Anak-Anak

  • Artis Solo Pria/Wanita Anak-Anak Terbaik : Natasha "Bunda" Tonton Video KLip
  • Pencipta Lagu Terbaik : Azis MS - "Ea Eo" Joshua Tonton Video KLip
  • Album Terbaik : Natasha - Natasha

Bidang Instrumentalia

  • Produser/Penata Musik Terbaik : Dadang S Manaf - "Selekta Pop" Clubeighties Tonton Video KLip

Bidang Penunjang Produksi

  • Produser/Distributor Rekaman Terbaik : Sony Music Entertainment Indonesia - "07 Des" Sheila On 7
  • Tim Produksi Suara Terbaik : Stephan Santoso - "Seberapa Pantas" Sheila On 7 Tonton Video KLip
  • PPerancang Grafis Terbaik : Tepan Kobain - "Cintailah Cinta" Dewa Tonton Video KLip

Penghargaan Khusus

  • Penghargaan Khusus : Enteng Tanamal & Sadikin Zuchra untuk dedikasinya dalam khazanah musik Indonesia.
  • Legend Award : Rhoma Irama sebagai Penyanyi Dangdut legendaris dengan spirit Dangdut Rock.
Original Post : Wikipedia
Previous Post
Next Post

Selamat datang di www.kasihmusik.com kami memberikan panduan lengkap cara mudah Mengenal Gitar, Belajar Bermain Gitar, Mulai Pengetahuan Dasar Gitar, Pengenal Kunci Dasar Gitar, Cara Menyetem Gitar, Menyediakan Chord Gitar gratis, Mengiringi sebuah Lagu dengan Gitar,Video Referensi Main Gitar hingga Tips untuk Memaksimalkan kamu dalam Menguasai Gitar dengan mudah dan cepat.